1.
“ Besar
pasak daripada tiang”
Artinya : Lebih besar Pengeluaran daripada
pemasukan.
2.
“ Ada
udang di balik batu’’
Artinya : Ada motif tersembunyi dibalik tindakan.
3.
“ Air
tenang yang menghanyutkan”
Art inya : Orang yang kelihatannya pendiam,
ternyata menyimpan ilmu dalam
pikirannya.
4.
‘’Tong
kosong nyaring bunyinya’’
Artinya : Orang yang sombong dan banyak
bicara biasanya tidak berilmu.
5.
‘’ Jauh dimata dekat dihati’’
Artinya : orang yang tetap merasa dekat
meskipun tinggal berjauhan.
6.
“ Bagai telur di ujung tanduk”.
Artinya : Keadaaan yang sangat yang
membahayakan.
7.
‘’Bagaikan pungguk merindukan bulan’’.
Artinya :
Seseorang yang mencintai
kekasihnya namun, cintanya tak terbalas.
8.
‘’
Condong yang akan menimpa’’.
Artinya
: Perbuatan yang akan mendatangkan celaka.
9.
‘’Sepandai pandainya tupai melompat, suatu waktu
akan jatuh juga’’.
Artinya : Sepandai-pandainya manusia, suatu
saat pasti pernah melakukan kesalahan juga.
10.
“ Malu bertanya sesat di jalan”.
Artinya : orang yang tidak mau berusaha ,
pasti kan sulit untuk maju.
11.
“ Tak ada rotan akar pun jadi”
Artinya : Meskipun
12.
“ oleng seperti cupak hanyut”.
Artinya :
cara berjalan yang berlenggak lenggok menyatakan kesombongan diri.
13.
“Seperti bujang
jolong berkeris”.
Artinya : Orang yang menyombongkan diri.
14.
“Ubun masih bergerak sudah angkuh”
Artinya :
Usia masih muda tetapi tak tahu diri/ sombong.
15.
“Cacing menjadi ular naga”
Artinya : Orang kecil bisa berubah menjadi
besar.
16.
“ Bagai mentimun dan Durian”.
Artinya : Seperti orang miskin melawan
orang kaya.
17.
Gajah ditelan ular lidi”.
Artinya : Anak orang besar/ kaya mencintai
anak orang kecil/ miskin.
18.
“ Jadi Abu Arang”.
Artinya : Sudah usabg atau basi.
19.
“ Lubuk akal tepian ilmu”.
Artinya : Orang yang pintar umumnya adalah
tempat kita bertanya.
20.
“ Sambil berdiang makan nasi”.
Artinya : Sambil mengerjakan sesuatu, sambil
mengerjakan hal yang lain pula.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar